Senin, 09 Mei 2011

CARA INSTALL SQL EXPRESS 2005

Nah, kali ini saya mau berbagi tentang cara penginstalan SQL Server 2005, tapi musti sabar yaa.....emang lama banget, sebelum menginstal siapkan dulu software.nya yang masih berbentuk .rar , setelah itu klik kanan "Extract Here" agar muncul semua seperti gambar di bawah ini....

a. instal dulu "dotnetfx.exe"
b. lalu dilanjutkan "WindowsXP-KB942288-v3-x86.exe"
c. setelah itu "SQLEXPR32.EXE"
d. and yang terakhir "SQLServer2005_SSMSEE.msi"

kalo yang di bawah ini cara penginstalan salah satu dari keempat tadi, lah trus dari keempat tadi wajib banget diinstal semua........

1. Double klik sqlexpr.exe





2. Klik/ centang kotak kecil bawah "I accept...." lalu klik "Next"

 
3. Klik instal pada kotak bawah



4. Klik "Next" lagi






5. Klik "Next"

 6. Klik "Next" lagi 

7. Klik "Next"


8. Klik lalu pilih “Entire feature will be installed on local hard drive”


9. Klik "Next: lagi 


10. Klik "Windows Authertication Mode" lalu klik "Next"

 
11. Uncheck kedua kotak kecil jendela instalasi setelah itu pilih "Next"

12. Nah lalu klik "Instal"


13. nah kemudian tunggu sampai selesai ya....

 

Mohon ma'ap yeee dikarenakan penjelasannya kurang baik en semrawut........

 







7 komentar:

Putra mengatakan...

wah, cewek sekarang mainannya SQL .. Menakjubkan.
Oya, terima kasih ya sudah follow blog saya.
Yang ditanyakan animasi yang mana nih >>

fie_fie mengatakan...

gag udah biasa kok kan itu pelajaran di sekolah, aku jaa baru nyampek bab triger,,,,, btw animasimu oke juga lho, pake' photoshop pa corel...???buatnya...

fie_fie mengatakan...

oh yaa animasi yang gambarmu itu loh, yang bawahnya ada tulisan BP blog putra....

Putra mengatakan...

Wah, sory ya lama baru balas. Soalnya aku jarang OL nih..
Kalau gambar itu tutorialnya ada di sini :

http://www.look-j.com/2008/12/membuat-gambarwidget-tampil-di-pojok.html

Btw kuliah di mana nih Fie-fie ...

fie_fie mengatakan...

gag Q baru SMK kelas 2 kok, oh yaa Q mo nanya lagi kenapa blogku di sign out kok gag bisa ea.....n trim's ea....tas info.na,

Putra mengatakan...

Oww. Masih SMA ya .. Kok potonya kek dewasa banget ya ..
Haha. mungkin cuma perasaan aku aja ..
Kamu kalau sign outnya lewat mana ?
yang bener tu lewat blogger.com. trus ada di pojok atas kanan tu ada tulisan sign out atao keluar.
Lewat situw fie...

fie_fie mengatakan...

waduhh....keliatan tua ea....
soal sign out blog, alhamdulillah sekarang dah bisa, tapi emang kemaren gag bisa kok, pa da yang eror ea.....
punya fb ndak qmu...???
Q minta fb mu biar bisa sharing kalo Q punya masalah.....

Posting Komentar